Pasangan anda Malas? Cobalah 5 Langkah Untuk Menanganinya

Mata Batin - Kebanyakan orang baru menyadari bawah Pasangannya memiliki sifat pemalas, ketika sudah merencanakan hubungan mereka ke jenjang yang lebih serius; pernikahan. 
Alhasil, kebiasaan tersebut akan terbawa ketika sudah resmi menikah. Tak terbayangkan bukan, jika sudah memiliki anak dan dipasanganmu malas mengurisi semua itu?
Maka sebelum memantapkan tujuan ke jenjang yang lebih serius, kamu harus bisa merubah bahkan sampai menghilangkan rasa malas tersebut. 
Lantas bagaiamana caranya?
Kali ini AkuratIntim merangkum dari laman The Health Site beberapa langkah yang bisa kamu lakukan agar Pasangan tak malas. 
Ajak ngobrol
Kamu harus memahami penyebab Pasanganmu memiliki Sifat Malas. Kamu bisa mengajaknya berbicara langsung dan menanyakan penyebab apa yang bisa membuatnya seperti itu. 
Tetapi, kamu bisa merencakan tindakan ini ketika ia dalam keadaan bahagia, agar dia lebih bisa menerimanya. Karena kalau dia sedang dalam keadaan yang negatif, ini akan memancing perang.
Berdayakan dia
Kamu bisa merencanakan sesuatu terutama terkait profesinya. Tanyakan apa yang ia perlukan, dan berdayakan dia untuk menjadi lebih baik. 
Karena, pengertian yang kamu berikan akan berdampak positif untuk menghilangkan Sifat Malas
Berikan waktu
Ketiga, kamu harus memberinya waktu untuk semua berubah menjadi lebih baik lagi. Semua perubahan tidak ada yang instan. Tetapi, tetap dalam pengawasan kamu agar tak keluar dari jalur untuk menjadi lebih baik lagi. 
Usaha ekstra
Kamu bisa katakan kepadanya tidak ada keinginan yang gratis. Perlu usaha dan tanggung jawab lebih dalam.
Ke Psikolog jika masih malas juga
Kelima, kamu bisa meminta bantuan kepada tenaga ahli untuk mengatasi masalah ini. Salah satunya Psikolog, untuk merubah cara berpikir dan sifatnya yang malas.

Sumber : Akurat.co

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Terkena Luka Bacok, Polisi Sayangkan Korban Enggan Buat Laporan

Tukar Jersey dengan Messi, Pemain Espanyol Terima Ancaman Kematian

Sri Mulyani Jadi Menteri Keuangan Terbaik se-Asia Pasifik untuk Ketiga Kalinya